Tuesday, April 15, 2014

Instructional Design for Action Learning


Instructional Design for Action Learning
(Desain Pembelajaran untuk Melakukan Kegiatan Belajar)
 

Buku ini diterbitkan pertama kali tahun 2010 oleh AMACOM (American Management Association),    New York

Judul: Instructional Design for Action Learning
(Desain Pembelajaran untuk Melakukan Kegiatan Belajar)Oleh: Geri McArde
Penerbit: AMACOM (American Management Association)
New York
Tahun: 2010
Jumlah Halaman: 321  hal.


Pengarang:
-
Lingkup Pembahasan:
Fokus pembahasan buku ini adalah tentang Perencanaan Pembelajaran dan Pelatihan. Dalam buku ini disajikan banyak contoh tentang teknik pembelajaran aktif yang dapat diterapkan untuk desain pelatihan. Buku ini juga memberikan petunjuk bagaimana menerapkan teknik-teknik dan strategi merencanakan pembelajaran dan pelatihan. Diantaranya adalah: Bagaimana merencanakan pembelajaran atau pelatihan yang menyenangkan dan mengesankan;  Bagaimana menulis materi pelatihan berbasis pelajar yang dapat menjamin keberhasilan kinerja setiap pelajar; Cara mengembangkan kegiatan yang sesuai dengan kebutuhan belajar, gaya belajar, dan  tingkat pemahaman peserta; Cara memilih dan menggunakan strategi pembelajaran yang mendorong peserta didik untuk membangun pengalaman mereka,  Cara merencanakan kegiatan pelatihan berkelanjutan yang mengevaluasi penguasaan peserta didik selama pembelajaran berlangsung; dan cara mengidentifikasi metode pengukuran yang akurat untuk mengukur hasil pembelajaran ayau pelatihan.

Daftar Isi Buku:
Preface   vii
Chapter 1: Define The Training Need   1
Chapter 2: Design The Learning to Fit The End   55
Chapter 3: Prepare to Conduct The Training    127
Chapter 4: Set The Scene for Learning    184
Chapter 5: Implement The Training    207
Chapter 6: Measure The Effectiveness     235
Appendix   227
Additional Reading    285
Index    293

Berminat?
Email: zanetapm@gmail.com


Instructional Design for Action Learning Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment